Saturday, June 11, 2016

Edisi pantun

Jalan - jalan ke surabaya
Jangan lupa beli pepaya
Kalau banyak salah kepada sesama
Sebelum lupa, maafkan lah saya.

Beribu-ribu pohon kangkung,
Hanya satu yang ku cintai
Beribu-ribu cewe sekampung
Hanya kamu yang ku sayangi

Dua hari satu malam
Jadwal kemping di atas gunung,
Kalau kamu sedih dan temaram
Tersenyumlah, jangan kebanyakan merenung.

Bukan ladang
Melainkan tanaman
Bukan hanya sayang
Melainkan juga taarufan

Satu dua atau tiga
Empat lima tujuh sembilan
Kalau saya rajin berdoa
Niscaya saya bakal hidup nyaman

Baru sedikit, dilanjutkan nanti setelah megang komputer.
Share:

0 comments:

Post a Comment

jumlah pengunjung

BTemplates.com

Search This Blog

Powered by Blogger.

Translate

about us

My photo
Tangerang, Kota Tangerang, Indonesia
Mudah beradaptasi dengan lingkungan baru, senang bermain komputer atau laptop.