Halo para pembaca apa kabar?
Dalam postingan ini saya akan membahas tentang bagaimana cara mengecek spesifikasi laptop dan komputer, ada banyak cara yang bisa dilakukan, tetapi dalam hal ini saya hanya membagikan cara yang paling mudah, yaitu:
1. Tekan windows dan R secara berbarengan
2. kemudian tekan DXDIAG / dxdiag kemudian tekan OK,
nanti ada loading sebentar kemudian tekan ok
dan muncul lah spesifikasi laptopnya
cara membaca speknya adalah :
1. Memory (Ram) : 8 GB (bisa juga 2 atau 4 atau 12 atau 16 gb) kalian bisa lihat disitu
2. Procesornya adalah intel core i5 6200U artinya procesornya menggunakan intel core i5 generasi ke 6
3. operating system windows 10 pro, artinya bahwa laptopnya terinstall windows 10 pro.
4. language english artinya instalasi bahasa yang digunakan menggunakan bahasa inggris
Cara kedua adalah klik kanan pada windows / start di pojok kiri bawah kemudian pilih System kemudian muncul tampilan:
nah disitu bisa di lihat juga memori internalnya berapa, lihat di storage : 238 GB (256 gb)
Ram : 8 Gb
Procesor : intel core i5 generasi ke 6
graphic card (VGA Card) : 128 GB
selamat mencoba
salam sukses,







0 comments:
Post a Comment